salah satu cara penanggulangan HIV AIDS adalah dengan cara menyampaikan informasi kepada
seluruh lapisan masyarakat tentang bahaya HIV AIDS berupa edukasi secara tidak
langsung atau tanpa di sadari oleh masyarakat, dan cara efektifnya adalah
berupa kampaye dan promosi bahaya HIV AIDS melalui berbagai macam kegiatan yang
diklola secara efektif dan efisien.
kegiatan kampanye
dan promosi bahaya HIV AIDS tesebut akan dibuat sesuai dengan kondisi wilayah Kabupaten Sukabumi dan kondsi organisasi WPA Kabupaten Sukabumi baik kemampuan sumberdaya manusia atau
dukungan finasialnya, dengan menyisipkan kegiatan kampanye dan promosi
penangulang HIV AIDS dalam kegiatan lainnya maka diharapkan akan banyak
kegiatan kampanye dan promosi penangulang HIV AIDS dan semakin banyak kegiatan
tersebut maka kemungkinan besar semakin banyak informasi yang akasn di dapat
oleh masyarakat.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar